• Home
  • /
  • Wedding
  • /
  • 10+ Ide Baju Kondangan ala Korea yang Simple dan Elegan

10+ Ide Baju Kondangan ala Korea yang Simple dan Elegan


Kamu bosan memakai kebaya atau batik saat datang ke pesta pernikahan? Ingin tampil simple namun tetap stylish? Sepertinya kamu bisa mengubah style baju kondanganmu ke baju kondangan ala Korea. Fashion Korea identik dengan ciri khas yang feminim namun tetap casual saat dikenakan. Berikut merupakan 10+ ide baju kondangan ala korea yang tak kalah stylish dari mode pakaian lainnya.

10+ Ide Baju Kondangan ala Korea yang Simple dan Elegan

1. Flare Dress

Warna hitam sangat cocok dengan nuansa acara yang formal apalagi pesta pernikahan. Kenakan flare dress hitam berbahan tile dengan heels dan baguette bag warna senada.

flare skirt @thevogue_888

2. Top Putih dan Pleated Skirt

Ingin tampil minimalis namun elegan? Pilihlah atasan panjang berwarna putih berlengan balon dan dipadukan dengan pleated skirt abu-abu. Tambahkan sling bag favoritmu agar semakin cantik.

top putih & pleated skirt @yolsshop

3. Setelan Blazer Putih

Selanjutnya setelan blazer dan rok straight seukuran betis bisa menjadi pilihan outfit kondangan. Perpaduan antara blazer dan rok warna broken white membuat penampilanmu elegan. Gunakan mini shoulder bag warna senada agar ootd mu semakin stunning!


https://m.en.chuu.co.kr/

4. One Set Abu-abu

Bosan dengan rok? Kamu bisa mengenakan one set abu-abu yang simple dan minimalis. Tambahkan shoulder bag dan jam tangan agar semakin stylish.

one set abu-abu @mejiwoo103

5. Hanbok Tunic

Hanbok adalah pakaian khas dari Negeri Ginseng. Dresssofia menghadirkan tunik bergaya hanbok yang bisa kamu pakai untuk acara kondangan. Padukan dengan rok plisket dan hijab squre senada ya.

baju kondangan ala korea
hanbok tunic @dresssofia

6. Blouse Lace dan Mini Skirt

Padukan atasan berbahan lace warna pink dan mini skirt broken white agar outfit kondanganmu makin manis.

baju kondangan ala korea
blouse lace & mini skirt @blancdefranc

7. Baby Printed Textured Dress

Selanjutnya dress bergaya vintage ini sangat cocok dengan konsep pernikahan outdoor atau garden party. Padukan dress dengan knit vest dan hijab squre agar tidak monoton.

baju kondangan ala korea
textured dress @olanara.id

Baju Kondangan Chic dan Stylish

8. Midi Dress Pink

Kenakan midi dress pink berdetail short sleeves yang simple dan casual dan dipadukan dengan heels favoritmu.

baju kondangan ala korea
midi dress https://shopee.co.id/

9. V-neck Dress

Midi dress hitam dengan detail v-neck di bagian

Tinggalkan Balasan