Tips Pelaminan Murah tapi Tidak Murahan Dalam mempersiapakn acara pernikahan banyak sekali yang harus dipersiapkan secara matang, mulai dari menyusun kepanitiaan, memilih vendor wedding yang terbaik serta memilih tema wedding yang tak terlupakan, namun ada beberapa hal pula yng harus dicermati terutama sajian dekorasi pernikahan serta dekorasi pelaminan yang nantinya akan digunakan oleh kedua mempelai serta orang tua mengabadikan resepsi pernikahannya.
source : instagram.com/weddingdian
Rekomendasi Catering Pernikahan JATIM dan JABODETABEK Murah
Tips cocok untuk Anda yang sedang mempersiapkan resepsi pernikahan.
Untuk itu berikut beberapa Tips Pelaminan Murah tapi Tidak Murahan yang diperuntukkan bagi anda yang sedang mempersiapkan acara resepsi pernikahan:
- Sebenarnya tidak ada aturannya, yang pasti bahwa dekorasi pelaminan harus menggunakan bunga segar jadi carilah alternatif untuk mengkombinasikan dekorasi bunga segar dengan beberapa rangkaian bunga artificial atau bisa disiasati dengan mencari tema atau konsep dekorasi pelaminan full gebyok atau juga minimalis tanpa menggunakan rangkaian bunga di pelaminan. Hal itu sah-sah saja didalam dekorasi pelamianan.